Kompilasi Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (dtks) Kabupaten Sambas

Dinas Komunikasi dan Informatika




Detail Metadata Statistik


2025

Kompilasi Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (dtks) Kabupaten Sambas

3. Kompilasi Produk Administrasi

21. Perlindungan Sosial dan Kesejahteraan

2. Tidak

Dinas Sosial Pemberdayaan Masyarakat Dan Desa

-
dinsospmd.sambas@gmail.com
-

-
Kepala Dinas Sosial Kabupaten Sambas

Kepala Pemberdayaan Sosial Dan Penanganan Fakir Miskin
Jl. Sukaramai Sambas Kec. Sambas
082148572563
dinsospmd.sambas@gmail.com
082148572563

Undang-undang (uu) No. 13 Tahun 2011 Tentang Penanganan Fakir Miskin Mengamanahkan Pemerintah Melaui Kementerian Sosial Untuk Melakukan Penanganan Terhadap Fakir Miskin Dan Orang Tidak Mampu. Undang-undang (uu) No. 23 Tahun 2014 Tentang Pemerintah Daerah Dimana Daerah Kabupaten/kota Bertugas. Melakukan Pendataan Dan Pengelolaan Data Fakir Miskin Cakupan Daerah Kabupaten/kota. Permensos No. 03 Tahun 2021 Tentang Pengelolaan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (dtks)

Melakukan Pendataan Terhadap Fakir Miskin Dan Orang Tidak Mampu Yang Akan Di Usulkan Kedalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (dtks) Yang Bertujuan Untuk Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial Agar Dapat Meningkatkan Kualitas Ekonomi Dan Sosialnya Melalui Bantuan Sosial Yang Diberikan Langsung Oleh Kementerian Sosial

  Awal (tgl/bln/thn)   Akhir (tgl/bln/thn)
A. Perencanaan
1. Perencanaan Kegiatan   s.d.  
2. Desain   s.d.  
B. Pengumpulan
3. Pengumpulan Data   s.d.  
C. Pemeriksaan
4. Pengolahan Data   s.d.  
D. Penyebarluasan
5. Analisis   s.d.  
6. Diseminasi Hasil   s.d.  
7. Evaluasi   s.d.  

 

Tanggal Mulai Tanggal Selesai A. Perencanaan 1. Perencanaan Kegiatan 26 Desember 2024 30 Desember 2024 2. Desain 26 Desember 2024 30 Desember 2024 B. Pengumpulan 3. Pengumpulan Data 02 Januari 2025 31 Desember 2025 C. Pemeriksaan 4. Pengolahan Data 02 Januari 2025 31 Desember 2025 D. Penyebarluasan 5. Analisis 01 Desember 2025 16 Januari 2026 6. Diseminasi Hasil 19 Januari 2026 30 Januari 2026 7. Evaluasi 02 Februari 2026 06 Februari 2026

No. Nama Variabel (Karakteristik) Konsep Definisi Referensi Waktu (Periode Enumerasi)
         

 

No Nama Variabel (Kharakteristik) Konsep Definisi Referensi Waktu (periode Enumerasi) 1. Nomor Kartu Keluarga (KK) (10120033) [K00730] Kartu Keluarga (KK) Nomor identitas unik yang terdapat pada Kartu Keluarga (KK). Periode pendataan 2. Status Kesejahteraan (10620105) [K00907] Kesejahteraan Sosial [K00847] Kemiskinan Status kesejahteraan keluarga dalam kemampuannya memenuhi kebutuhan dasar minimum yang diperlukan untuk hidup layak dan bermartabat. Periode pendataan 3. Jumlah Anggota Rumah Tangga (ART) (10110014) [K00110] ART Banyaknya orang, termasuk kepala rumah tangga, yang biasanya bertempat tinggal di suatu rumah tangga, dan dalam satu pengelolaan makan sehari-hari, walaupun sementara sedang tidak berada di tempat dalam jangka waktu kurang dari satu tahun. Periode pendataan 4. Jenis Lantai Terluas (10620008) [K01056] Lantai Jenis material yang paling luas menutupi lantai di suatu bangunan, seperti marmer/granit, keramik, parket/vinil/karpet, ubin/tegel/teraso, kayu/papan, semen/bata merah, bambu, tanah, dan lainnya. Periode pendataan 5. Jenis Dinding Terluas (10620005) [K00385] Dinding Jenis bahan yang sebagian besar digunakan atau mendominasi dinding bangunan, seperti tembok, plesteran anyaman bambu, kayu/papan/gypsum/GRC/calciboard, anyaman bambu, batang kayu, bambu, atau lainnya. Periode pendataan 6. Sumber Air Minum Utama (10620107) [K02072] Sumber Air Minum Sumber air yang digunakan untuk minum sehari-hari anggota keluarga. Periode pendataan 7. Fasilitas Buang Air Besar (BAB) (10720023) [K00669] Jamban Jenis penggunaan fasilitas buang air besar yang digunakan oleh mayoritas keluarga. Periode pendataan 8. Sumber Penerangan Utama (10620108) [K02081] Sumber Penerangan Sumber energi yang paling banyak digunakan keluarga dalam menghasilkan cahaya untuk menyinari suatu tempat/ruangan. Periode pendataan 9. Pekerjaan Kepala Rumah Tangga Pekerjaan Jenis pekerjaan utama Kepala Rumah Tangga (KRT). Periode pendataan 10. Tingkat Pendidikan yang Ditamatkan (10320055) [K00706] Jenjang Pendidikan Tingkat pendidikan yang dicapai seseorang setelah mengikuti pelajaran pada kelas tertinggi pada jenjang pendidikan tertinggi yang diikutinya dengan mendapatkan tanda tamat sekolah (ijazah). Periode pendataan

2. Berulang

3. Bulanan

2. Longitudinal Cross Sectional

2. Sebagian Wilayan Indonesia

No. Provinsi Kabupaten/Kota
     

 

No Nama Provinsi Kabupaten/Kota 1. KALIMANTAN BARAT SAMBAS



1. Individu


2. Tidak


2. Tidak


1. Staf instansi penyelenggara

1. Ya
2. Tidak
1. Ya
1. Ya

1. Deskriptif



1. Ya
1. Ya
2. Tidak

  Tanggal Bulan Tahun
Tercetak      
Digital      
Data Mikro      

 

Jenis Produk Tanggal Rilis Tercetak (Hardcopy) 19 Januari 2026 Digital (Softcopy) 19 Januari 2026 Data Mikro


No. Nama Variabel Alias Konsep Definisi Referensi Pemilihan Referensi Waktu Tipe Data Klasifikasi Isian Aturan Validasi Kalimat Pertanyaan Apakah Dapat Diakses Umum?
No. Nama Indikator Definisi Konsep Interpretasi Metode Rumus Perhitungan Ukuran Satuan Klasifikasi Penyajian